Jumat, 26 Agustus 2016

Fakta Mengkonsumsi Makanan Mentah

Banyak yang berpikiran mengkonsumsi sayuran mentah dapat menjaga kesehatan tubuh dan otak dan menghindarkan berbagai penyakit yang ada. Hal ini dikarenakan sayuran mentah masih mengandung banyak nutrisi yang bisa hilang saat dimasak/dipanaskan.lalu benarkah pendapat tersebut?


Menurut sejumlah ahli gizi tidak semua sayuran baik dimakan dalam kondisi mentah.ada beberapa sayuran yang justru lebih seha dan bernutrsi saat dikonsumsi dalam keadaan matang. Lalu sayuran apa saja yang lebih sehat dikonsumsi setelah dimasak?

Sayuran yang lebih sehat dan bernutrisi saat dimakan dalam kondisi setelah dimasak adalah tomat,bayam,wortel,asparagus dan jamur.

Seorang ahli gizi sekaligus dosen pada applied physiology mengungkapkan bahwa tomat lebih baik dikonsumsi setelah dimasak karena tomat yang dipanaskan akan membuat kadar likopen yang terdapat pada tomat meningkat. Kandungan likopen ini memiliki berbagai manfaat untuk menjaga kesehatan tubuh kita dari berbagai penyakit seperti menyehatkan jantung dan mengurangi risiko kanker prostat.

Sedangkan sayur bayam yang dimasak akan meningkatkan kadar oksalat,mineral zat besi dan kalsium yang terkandung dalam bayam.

Kemudian wortel juga lebih baik dikonsumsi setelah dimasak karena kandungan karotenoid dan polifenol yang merupakan antioksidan yang dapat mengurangi risiko penyakit jantung dan kanker.

Hal yang sama juga disampaikan oleh Rui Hai Liu seorang professor departemen ilmu makanan di cornell university.

“banyak yang berpendapat makanan yang telah dimasak dan dipanaskan akan mengalami penurunan nilai gizi dan nutrisi,tetapi faktanya adalah tidak semua makanan yang dipanaskan akan mengalami penurunan nutrisi dan gizi,beberapa makanan justru mengalami peningkatan kadar nutrisi dan gizi setelah melalui proses pemanasan dan diolah seperti pada sayur bayam,tomat,wortel,asparagus dan jamur. Jadi jangan asal makan makanan yang mentah ya. Salam sehat.
Continue reading...

Kamis, 18 Agustus 2016

Review Masker Kefir (Masker 100% organik)

Pada kesempatan kali ini kesehatanzuzula.com ingin sedikit memberikan tentang review masker kefir. Sebelum nya perlu Anda ketahui apa itu kefir. Kefir merupaan bentuk dari fermentasi susu sapi atau kambing. Dari endapan tersebut akan dimanfaatan sebagai bahan untuk perawatan kulit.




Masker yang satu ini memang terbukti baik dalam hal perawatan kulit, karena bahannya 100% organik, jadi tidak
Continue reading...

Beberapa Tips Mengontrol Gula Darah

Beberapa Tips Mengontrol Gula Darah
Berikut ini adalah pilihan atau rekomendasi terbaik yang anda bisa lakukan untuk mempertahankan atau mengontrol kadar glukosa darah dan insulin yang sehat, seperti yang diberikan oleh Reader's Digges's Best Health

1.Tertawa
Ilmuan dari jepang bahwa tertawa bisa obat yang murah karna itu untuk mengontrol kadar gula darah yang dalam tubuh. penderita diabetes yg sering nonton komedian makan malam diketahui mengalami kadar gula yang rendah dibandingkan mereka yang sering menyaksikan berita-berita yang membosankan. jangan biarkan diri anda stres berkepanjangan saat mengalami diabetes, tertawalah sekali-kali tentunya bukanlah yang buruk.

2.Cukup Tidur
Sebuah penelitian telah menemukan bahwa kurang tidur memiliki efek yang serius terhadap gula darahdan tingkat insulin dalam tubuh anda. maka dari itu penuhi kebutuhan tidur yang cukup sekitar 6-8 jam.

3.Rilekskan otot tubuh
sebuah penelitian menemukan bahwa setelah menegangkan otot tubuh 15 menit setiap hari, kemudian merilekskannya, secara signifikan dapan memperbaiki kadar gula darah terutama pada orang yang kadar gula yang tinggi.

4.Jalan kaki
Sebuah studi skala besar di amerika menunjukan bahwa berjalan 3 km sehari akan mengurangi resiko kematian akibat diabetes. selain itu, penelitian tersebut juga menunjukan bahwa berjalan 10 km dalam seminggu juga akan mengurangi kesempan kematian akibat penyakit jantung sebesar 45% pada penderita diabetes.


Continue reading...